Aku gadis desa yang selalu sederhana
Dalam semalam jadi Puteri
Kuharus cari tahu tata caranya
Harus kupelajari
Tinggal diistana, keluarga baru
Sekolah khusus Kerajaan
Dunia ajaib pun menungguku....
Aku senang sekali (Sofia Pertama)
Cari tahu, jadi keluarga Raja (Sofia Pertama)
Cari jalan, setiap hari bertualang (Sofia)
Inilah waktuku...
Inilah diriku... (Sofia Pertama)